Bali Tokusatsu Club (Komunitas Fans Base Tokusatsu Bali)

Bali Tokusatsu Club



Bali Tokusatsu Club
Ialah Komunitas Fans Base Tokusatsu yg berada di Pulau dewata yang berdiri awal maret 2013 ,  Visi dan Misi komunitas ini ialah mengumpulkan member member yg suka dengan namanya Tokusatsu dan saling ngobrol dengan sesama teman pecinta tokusatsu khususnya daerah Pulau Dewata .

Dengan adanya komunitas ini , jadi semua bisa berkreasi membicarakan Tokusatsu , sharing2 film Tokusatsu , Jual Beli Action Figure berbau Tokusatsu , Cosplay , Hobi Koleksi dan lain2 . Eitsss apa itu Tokusatsu ? Istilah tokusatsu merupakan kependekan dari istilah tokushu satsuei sebuah istilah bahasa Jepang yang bisa diterjemahkan sebagai "special photography" yang mengacu pada penggunaan efek khusus (special effects). Biasanya, dalam sebuah film atau pertunjukan, orang yang bertanggung jawab untuk urusan efek khusus seringkali dipanggil dengan julukan tokushu gijutsu , yang berarti "special techniques" (istilah yang dulu digunakan untuk menyebut "special effects"), atau tokusatsu kantoku
Singkat Tokusatsu , Tokusatsu contohnya itu loh Superhero yg berasal dari negara Sakura Jepang , Seperti Kamen Rider , Super Sentai , Ultraman , Metal Hero dll .

Kalo mau jadi anggota syaratnya mudah kok yang pertama pastinya suka tokusatsu ,lalu gabung aja di grup fb dan follow twitternya

Tinggal klik aja 


Follow Twitternya juga yah

Sankyu
By: Admin Ryusei


Kalo masih belum jelas tinggalkan comment nya yaw :)

SALAM HENSHIN

Related Product :

+ komentar + 4 komentar

Jumat, April 05, 2013

gan ane mau gabung bener syaratnya cuman gitu doang?

Jumat, April 05, 2013

ya gan, smua di BTC itu sodara gan^^ ayo gabung ,lokasi denpasar gan ?

Rabu, Mei 01, 2013

eaa balitokusatsu :D

Jumat, Maret 14, 2014

ngayalaja.blogspot.com
pre order kaos tokusatsu

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | SmartBrain Company | BintangAristyo
Copyright © 2012-2013. SmartBrain Company - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by BintangAristyo
Proudly powered by Blogger